Buku ini menjelaskan tentang pentingnya membentengi diri dari godaan syetan atau penyakit ain dengan mengamalkan doa-doa yang telah diajarkan oleh Rasulullah saw agar hidup menjadi tenang. Pada buku kecil ini disebutkan tentang wirid-wirid harian, terbatas pada wirid-wirid yang berdasarkan pada hadits shahih dan pengaruh positifnya berdasar pada pengalaman yang berulang-ulang.
Author: Abdullah Muhammad Al-Sadhan
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Menyebutkan sejarah dan hak-hak Rasulullah - Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam - terhadap umatnya, Petunjuk Nabi ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) di bulan Ramadhan, keutamaan Nabi ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ), Kebangkitannya dan dakwahnya kepada kaumnya, serta Tipudaya kaum Yahudi dan pendirian nabi ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) dan lain-lain …
Author: Adil bin Ali asy-Syadi
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Translators: Mohammad Iqbal Ghozali
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku yang menjelaskan tentang hal-hal penting yang patut diketahui oleh setiap muslim terutama hal-hal yang berkaitan dengan aqidah dan ibadah seperti masalah rukun islam dan Iman serta masalah thaharah dan shalat.
Author: Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Reveiwers: Amrozi Muhammad Rais
Translators: Muzakkir Muhammad Arif
Publisher: Kantor Da'wah dan Bimbingan Islam untuk orang asing di Daerah Sulthanah- Riyadh
Kiat Berpegang Teguh Dengan Agama Allah : Buku ini berbicara tentang sarana-sarana yang bisa membantu seorang mukmin untuk berpegang teguh terhadap agamanya juga menerangkan tentang fitnah-fitnah yang dapat mengganggu keteguhan tersebut, seperti fitnah harta, kedudukan, keluarga, dan penyiksaan atau kezdaliman musuh-musuh islam.
Author: Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Reveiwers: Erwandi Tirmizi
Translators: Abdullah Haidar
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini membahas tentang bahaya perbuatan zina dan tahapan-tahapan perbuatan yang mengarah kepada zina. Juga tentang perbuatan dosa lain yang mengiringi zina dan hukuman bagi orang yang berzina dalam Islam. Kemudian mengingatkan kita semua akan bahayanya su'ul khotimah jika kita selalu terperosok dalam perbuatan dosa.
Author: Ibnu Al Qayyim
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid - Bakrun Syafi'i
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
shalat merupakan suatu perkara yang besar, melihat kedudukannya yang sangat esensial di dalam rukun Islam setelah syahadatain, dan shalat juga merupakan pembeda antara seorang muslim dengan seorang kafir, serta ia merupakan sendi agama Islam , tulisan ini mencoba untuk menguak hukum, keutamaan dan manfaat shalat berjamaah ….
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Translators: Muhammad Khairuddin