Buku ini membahas tentang bahaya perbuatan zina dan tahapan-tahapan perbuatan yang mengarah kepada zina. Juga tentang perbuatan dosa lain yang mengiringi zina dan hukuman bagi orang yang berzina dalam Islam. Kemudian mengingatkan kita semua akan bahayanya su'ul khotimah jika kita selalu terperosok dalam perbuatan dosa.
Author: Ibnu Al Qayyim
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid - Bakrun Syafi'i
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini berisi beberapa nasihat yang ditujukan kepada setiap muslim dan muslimah tentang berbagai hal dalam kehidupan yang mungkin dialami atau dirasakan setiap kita agar hidup senantiasa dalam jalan yang diridhoi oleh Allah subhanahu wa ta'ala.
Author: Abdullah Haidar
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Darah Kebiasaan Wanita: menjelaskan tentang darah kebiasaan seorang wanita seperti haidh, istihadhah, dan nifas tentang masa terjadinya, perbedaannya, dan lain-lain. Dijelaskan pula hukum-hukum syar'i yang berkaitan dengan masalah tersebut seperti masalah ibadah dan masalah talak.
Author: Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Translators: Muhammad Yusuf Harun
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Ini adalah ringkasan mengenai hukum puasa, syarat-syarat, kewajiban, sunah-sunah, hal-hal yang mustahab (di sukai) maupun penjelasan mengenai apa-apa yang membatalkan dan yang tidak membatalkan puasa, dengan menyebutkan faedah-faedah penting. Kami jadikan sederhana dan ringkas dalam poin-poin agar mudah dihafal dan dipahami. Diambil dari Kalamulah -ta'âla-, sabda Rasulullah -shalallahu alaihi wasalam- dan perkataan ulama muhaqiqin, dengan dalil-dalil yang masyhur dalam kitab dan sunah.
Author: Abdullah Bin Jarullah Bin Ibrahim Al Jarullah
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku yang menjelaskan tentang tata cara manasik haji dan umroh serta adab-adab ketika berziarah ke Masjid Nabawi sesuai dengan petunjuk al-Qur'an dan sunnah. Serta menjelaskan tentang keutamaan kedua ibadah tersebut juga menguraikan tentang kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan oleh para jemaah haji dan umroh.
Author: Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Translators: Rahmatul Arifin Muhammad bin Ma'ruf
Publisher: Departemen Agama Islam dan Wakaf
Buku ini menjelaskan tentang bagaimana pandangan para ulama pengikut mazhab syafi’I tentang syirik dan kesungguhan mereka dalam menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan syirik seperti definisi, sarana, bentuk, dan penyebab-penyebabnya.
Author: Mohammad Abdurrahman Al Khamis
Translators: Abdullah Haidar
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah